SEJARAH SINGKAT BANDARA

Transportasi udara merupakan moda transportasi yang cepat dan efisien. Kelancaran kegiatan transportasi tersebut didukung oleh ketersediaan bandar udara yang baik. Bandar udara (bandara), merupakan lapangan terbang yang dipergunakanuntuk mendarat dan lepas landas pesawat udara, naik turun penumpang, dan bongkar muat kargo, serta dilengkapi dengan fasilitas keselamatan penerbangan. Bandar Udara Arung palakka di Kabupaten Bone Provinsi Sulawesi Selatan merupakan Bandar Udara dengan Hierarki Pengumpan (Spoke) dan diselenggarakan oleh Unit Penyelenggara Bandar Udara Direktorat Jenderal Perhubungan Udara. Bandar Udara Arung Palakka Bone (IATA: BXE, ICAO: WAWN) adalah bandar udara yang melayani jasa transportasi udara di Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan, Indonesia. Letaknya di Desa Mappalo Ulaweng, Kecamatan Awangpone, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan atau sekitar 10 km dari pusat kota Watampone, Ibu kota Kabupaten Bone. Bandar Udara ini memiliki ukuran landasan pacu 1.200 m x 30 m dengan elavasi 3 mdpl, serta bangunan terminal seluas 600 m2. Bandar udara ini dikelola oleh Direktorat Jenderal Perhubungan Udara, Kantor UPBU Arung Palakka Bone, serta Kantor cabang pembantu Perum LPPNPI AIRNAV Bone.



FASILITAS BANDARA

CHECK-IN COUNTER

TOILET UMUM

RUANG TUNGGU

MUSHOLLAH

INFORMASI SEPUTAR BANDARA

INFORMASI UMUM BANDARA

CODE ICAO

WAWN

CODE IATA

BNE

NAMA BANDARA

ARUNG PALAKKA

KELAS BANDARA

KELAS 3

ELEVASI

17 mdpl/32°

KOORDINAT ARP

4 027’32,43”S dan 120018’24,98”E

FASILITAS SISI UDARA

RUNWAY

RUNWAY DIMENSI : 1.200 m X 30 m

LAPISAN RUNWAY : FLEXIBLE

STRENGTH : 17 F/C/Y/T

TAXIWAY

TAXIWAY DIMENSI : 96.5 M X 15 M

APRON

APRON DIMENSI : 80 M X 70 M

STRIP

STRIP DIMENSI : 1.258 M X 150 M

STOPWAY

-

CLEARWAY

-

MARKA DAN RAMBU

-

RUNWAY STRIP

-

RESA

-

FASILITAS SISI DARAT

JALAN MASUK

-

PARKIR KENDARAAN BERMOTOR

-

DEPO PENGISIAN BAHAN BAKAR PESAWAT UDARA

-

BANGUNAN HANGGAR

-

BANGUNAN ADMINISTRATIF ATAU PERKANTORAN

-

MARKA DAN RAMBU

-

MENARA PENGATUR LALU LINTAS PENERBANGAN

-

FASILITAS NAVIGASI

NDB

-

DVOR

-

DME

-

PAPI

-

FASILISTAS KEAMANAN

Pendeteksi Bahan Peledak

-

Pendeteksi Bahan Organik dan Non Organik

1. X-RAY CABIN ( 1 UNIT )
2.
X-RAY BAGASI ( 1 UNIT )

Pendeteksi Metal / Non Metal

1. HAND METAL DETECTOR ( 4 UNIT )
2.
Walk Through Metal Detector (WTMD) ( 2 UNIT )

Pendeteksi Bahan Cair

-

Pemantau Lalu Lintas Orang, Kargo, Pos, Kendaraan, dan Pesawat Udara di Darat

-

Penunda Upaya, Kejahatan dan Pembatas Daerah Keamanan Terbatas

-

Pengendalian Jalan Masuk

-

Komunikasi Keamanan Penerbangan

-

FASILITAS KESELAMATAN PENERBANGAN

Fasilitas PKP-PK

-

Peralatan Salvage

-

Alat Bantu Pendaratan Visual

-

Sistem Catu Daya Kelistrikan

-

Pagar

-

FASILITAS PENUNJANG

Fasilitas Perbengkelan Pesawat Udara

-

Fasilitas Pergudangan

-

Penginapan / Hotel

-

Toko

-

Resroran

-

Lapangan

-

DATA PENUMPANG 4 TAHUN TERAKHIR

2016

Datang : 0

Berangkat : 0

2016

Datang : 0

Berangkat : 0

2017

Datang : 0

Berangkat : 0

DATA PESAWAT 4 TAHUN TERAKHIR

2015

Datang : 273

Berangkat :

2016

Datang : 330

Berangkat :

2017

Datang : 62

Berangkat :

DATA CARGO 5 TAHUN TERAKHIR

2016

Datang : -

Berangkat : -

2017

Datang : -

Berangkat : -

2018

Datang : -

Berangkat : -

2019

Datang : -

Berangkat : -

2020

Datang : -

Berangkat : -

Foto Seputar Bandara



INFORMASI KONTAK BANDARA

Kontak

0481-2925555

upbubone@gmail.com

Alamat

Jl. Bandara, Mappalo Ulaweng, Awangpone, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan 92776

Operasional

-

MAP BANDARA